SEKILAS INFO
08-02-2025
  • 2 tahun yang lalu / Selamat hari raya idul Fitri 1443 H Mohon maaf lahir batin
  • 2 tahun yang lalu / Marhaban yaa Ramadhan 1443 H
  • 2 tahun yang lalu / Isra’ Mi’raj 27 Rajab 1443 H
25
Mar 2022
0

KKG SUPERVISI KEGIATAN PEMBELAJARAN DI MIN 2 MANADO

Supervisi pembelajaran merupakan instrumen penjaminan mutu pembelajaran di madrasah. Supervisi pembelajaran memiliki fungsi penting untuk menstimulasi, mengkoordinasi dan membimbing guru- guru agar mampu melaksanakan tugas dan fungsi pembelajaran di madrasah secara profesional. Oleh sebab itu, Kelompok Kerja Guru (KKG) MIN 2 Manado mengusung tema Supervisi Kegiatan Pembelajaran guna untuk meningkatkan kualitas guru dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar. KKG yang di laksanakan pada hari Rabu tanggal 23 Maret...
25
Mar 2022
0

VERIFIKASI SOAL UJIAN MADRASAH TAHUN PELAJARAN 2021/2022 DI MIN 2 MANADO

Dalam rangka mempersiapkan ujian madrasah (UM) yang tidak lama lagi akan dilaksanakan, Kepala Kantor Kementerian Agama Kota Manado yang melalui Pengawas Madrasah Roslina S.Pd, M. Si, melakukan verifikasi dan Validasi Kisi-kisi dan Soal Ujian Madrsah (UM) yang akan diujikan sesuai dengan jadwal pada tanggal 11-18 April 2022. Kegiatan ini dilaksanakan di Ruang Guru MIN 2 Manado, Selasa (22/03/22)Dalam kegiatan verifikasi...
9
Mar 2022
0
9
Mar 2022
0

Siswa MIN 2 Manado Mengikuti KOSSMI 2022

Kompetisi Sains Siswa Muslim Indonesia yang disingkat KOSSMI merupakan ajang bagi para siswa madrasah dalam menguji kemampuan sains yang dimilikinya. Bakat atau talenta yang ada pada diri setiap siswa madrasah tersebut akan terlihat ketika mengikuti ajang kompetisi sains. Pada tahun ini, tepatnya bulan Februari tanggal 26, KOSSMI digelar dengan peserta dari seluruh siswa madrasah seluruh Indonesia. Para siswa MIN 2...