Selasa, 18 Januari 2022

Dalam rangka meningkatkan kualitas kompetensi Guru, MIN 2 Manado mengadakan supervisi Administrasi yg di laksanakan dalam Kerja Kelompok Guru (KKG) tahun 2022.

Kegiatan ini dibuka oleh kepala MIN 2 Manado dan diikuti oleh seluruh staf dewan guru. Hadir juga Pengawas Madrasah Ibu Roslina yg juga sebagai pemateri supervisi Administrasi.

“Guru harus bekerja sama secara sinergi dengan kepala MIN 2 Manado, dalam peningkatan kualitas kinerja di lingkungan MIN 2 Manado, salah satunya adalah dengan kelengkapan administrasi”. Tutur ibu pengawas.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *